Li Mi
李彌 |
|
---|---|
![]()
Letjen Li Mi
|
|
Lahir |
, Provinsi Yunnan , Tiongkok |
4 November 1902
Meninggal |
10 Maret 1973
Taipei , Taiwan |
(umur 70)
Pengabdian |
![]() |
Lama dinas | 1927–1954 |
Pangkat |
![]() |
Kesatuan |
![]() |
Komandan | Korps ke-8, Tentara ke-13 |
Perang/pertempuran | Ekspedisi Utara , Kampanye Pengepungan Anti-Komunis, , , , Pertempuran Gunung Song , , , , Pemberontakan Islam Kuomintang , |
Penghargaan | , |
Pekerjaan lain | Politikus |
Li Mi ( Hanzi : 李彌 ; Pinyin : Lǐ Mí ; 4 November 1902 – 10 Maret 1973) adalah seorang jenderal Nasionalis berpangkat tinggi yang mengabdi dalam Kampanye Pengepungan anti-Komunis, Perang Tiongkok-Jepang Kedua dan Perang Saudara Tiongkok . Ia adalah salah satu dari sedikit panglima Kuomintang yang meraih kemenangan menonjol melawan pasukan Komunis Tiongkok dan Angkatan Darat Kekaisaran Jepang . Setelah pendirian Republik Rakyat Tiongkok pada 1949, ia menarik pasukannya ke Burma dan Thailand , dimana ia meneruskan penyerbuan gerilya ke wilayah kekuasaan Komunis.
Catatan kaki
Pranala luar
- https://web.archive.org/web/20090326011824/http://cgsc.leavenworth.army.mil/carl/download/csipubs/bjorge_huai.pdf
- http://www.generals.dk.html [ pranala nonaktif permanen ]
- Ministry of National Defense R.O.C
- US Naval War College
- https://web.archive.org/web/20090326011824/http://cgsc.leavenworth.army.mil/carl/download/csipubs/bjorge_huai.pdf
- Portrait of Li in 1948 [ pranala nonaktif permanen ]