Iskak | |
---|---|
![]()
Komedian Iskak, Bagio, dan Ateng (paling kanan) berpose bersama.
|
|
Lahir |
Iskak Darmo Suwiryo
3 Maret 1933 Surakarta , Hindia Belanda |
Meninggal |
16 Januari 2000
Indonesia |
(umur 66)
Pekerjaan | Aktor |
Tahun aktif | 1960 - 2000 |
Iskak Darmo Suwiryo (3 Maret 1933 – 16 Januari 2000) adalah pelawak senior Indonesia . Dia tergabung dalam grup lawak Kwartet Jaya bersama Bing Slamet , Eddy Sud dan Ateng dan pernah tampil dalam beberapa film nasional. Setelah itu dia bersama Ateng juga aktif dalam acara Ria Jenaka di TVRI . Ia adalah alumnus SMA Negeri 4 Surakarta .
Filmografi
- Si Djimat (1960)
- (1960)
- (1962)
- (1962)
- (1963)
- Bing Slamet Setan Djalanan (1972)
- Catatan Harian Seorang Gadis (1972)
- Bing Slamet Sibuk (1973)
- Bing Slamet Dukun Palsu (1973)
- Bing Slamet Koboi Cengeng (1974)
- Ateng Minta Kawin (1974)
- Ateng Raja Penyamun (1974)
- Bawang Putih (1974)
- Ateng Mata Keranjang (1975)
- Ateng Kaya Mendadak (1975)
- Tiga Sekawan (1975)
- Ateng Sok Tahu (1976)
- Ateng The Godfather (1976)
- Ateng Bikin Pusing (1977)
- Ateng Pendekar Aneh (1977)
- Ateng Sok Aksi (1977)
- Dang Ding Dong (1978)
- Kisah Cinderella (1978)
- Si Boneka Kayu, Pinokio (1979)
- (1979)
- Ira Maya dan Kakek Ateng (1979)
- Kejamnya Ibu Tiri Tak Sekejam Ibu Kota (1981)
- Musang Berjanggut (1983)
Pranala luar
- (Indonesia) Pelawak Iskak Tutup Usia
- (Indonesia) Profil di Pusat Dokumentasi Seni Bidang Film [ pranala nonaktif permanen ]