
Sir John Carew Eccles AC FRS (27 Januari 1903 – 2 Mei 1997) ialah seorang neurofisiolog Australia .
Belajar kedokteran di Universitas Melbourne , ia lulus pada tahun 1925 . Lalu ia belajar di Universitas Oxford bersama terkenal Sir Charles Sherrington . Pada tahun 1937 ia kembali ke Australia untuk memimpin Lembaga Kanematsu di Rumah Sakit Sydney. Bersama dengan ilmuwan dari Eropa , Bernard Katz dan , ia mempelajari sinyal yang ada dalam saraf dan otot .
Seusai Perang Dunia II , ia menjadi profesor di Universitas Otago , Dunedin , Selandia Baru .
Antara tahun 1952 - 1962 , ia bekerja sebagai profesor di Australian National University . Ia memenangkan pada tahun 1963 , pada tahun yang sama ia memenangkan Penghargaan Nobel Kedokteran .
Karya
- 1932. Reflex Activity of the Spinal Cord
- 1953. The Neurophysiological Basic of the Mind: The Principles of Neurophysiology , Oxford: Clarendon
- 1957. The Physiology of Nerve Cells
- 1964. The Physiology of Synapses
- 1965. The Brain and the Unity of Conscious Experience , London: Cambridge University Press
- 1969. The Inhibitory Pathways of the Central Nervous System
- 1970. Facing Reality: Philosophical Adventures by a Brain Scientist , Berlin: Springer
- 1973. The Understanding of the Brain
- 1977. The Self and Its Brain , bersama Karl Popper , Berlin: Springer
- 1979. The human mystery , Berlin: Springer
- 1980. The Human Psyche
- 1985. Mind & Brain: The Many-Faceted Problems , (Editor), New York: Paragon House
- 1989. Evolution Of The Brain: Creation Of The Self
- 1994. How the Self Controls Its Brain
Pranala luar
- NobelPrize.org
- University of Melbourne Diarsipkan 2006-09-17 di Wayback Machine .
- Australian Academy of Science Diarsipkan 2008-09-07 di Wayback Machine .