Law of the Jungle | |
---|---|
Genre | Acara realitas , Dokumenter |
Ditulis oleh |
|
Sutradara |
|
Narator | Yoon Do-hyun |
Lagu pembuka | Guns N' Roses – Welcome to the Jungle |
Lagu penutup | Park Chanyeol – Last Hunter in Brunei |
Negara asal | Korea Selatan |
Bahasa asli | Korea |
Jmlh. episode | 411 (per April 2020) |
Produksi | |
Produser | Lee Ji-won |
Lokasi produksi | Beberapa negara |
Durasi | 80 menit |
Rilis asli | |
Jaringan | SBS |
Format gambar | 1080i ( HDTV ) |
Format audio | Dolby Digital 2-channel stereo |
Rilis | 21 Oktober 2011 |
Acara terkait | |
Good Sunday |
Law of the Jungle ( bahasa Korea : 정글의 법칙 ) adalah acara realitas - dokumenter Korea Selatan saluran SBS . Acara ini pertama kali ditayangkan pada 21 Oktober 2011. Acara ini merupakan perpaduan dari acara realitas-varietas, dokumenter alam dan drama kehidupan manusia; sebuah konsep baru program televisi. [ 2 ] Para selebritas pengisi acara berkunjung ke berbagai pelosok pedalaman dan primitif untuk bertahan hidup dan mendapat pengalaman bersosialisasi dengan penduduk dari suku setempat. [ 3 ] Awalnya ditayangkan sebagai Kim Byung-man's Law of the Jungle ( bahasa Korea : 김병만의 정글의 법칙 ), namun mulai memasuki musim ketiga judulnya diubah menjadi Law of the Jungle .
Edisi khusus dari acara ini juga menampilkan anggota yang berbeda dengan waktu yang tidak ditetapkan. Law of the Jungle W (W untuk Women) menampilkan anggota yang semuanya perempuan dan umumnya ditayangkan selama liburan Seollal dan Chuseok . [ 4 ] Law of the Jungle K (K untuk Kids) menampilkan para selebritas dengan anak-anak mereka, dan telah ditayangkan sebagai episode khusus Tahun Baru Korea pada tahun 2013. [ 5 ]
Musim 1
Musim 1 dari Law of the Jungle ditayangkan pada Jumat malam pukul 11:05 pm dari 21 Oktober 2011 hingga 13 Januari 2012.
Namibia
- Judul: Kim Byung-man's Law of the Jungle
- Tema: Survival and Coexistence
- Lokasi: Namibia , Afrika
- Anggota: Kim Byung-man , , Hwang Kwang-hee ( ZE:A ), Ryu Dam
- Tanggal tayang: 21 Oktober - 2 Desember 2011
- EP 1 - 6
Papua
- Judul: Kim Byung-man's Law of the Jungle
- Tema: Jungle Road
- Lokasi: Papua , Indonesia , Asia Tenggara
- Anggota: Kim Byung-man , , Hwang Kwang-hee ( ZE:A ), Noh Woo-jin , Kim Kwang-kyu , Tae-mi
- Tanggal tayang: 9 Desember 2011 - 13 Januari 2012
- Keterangan: Kim Kwang-kyu mengalami penurunan kesehatan selama perjalanan dan kembali ke Korea lebih awal. Hwang Kwang-hee menggantikannya. [ 6 ]
- EP 7 - 12
Musim 2
Musim 2 dari Law of the Jungle ditayangkan dibawah Good Sunday pada Minggu sore pukul 5:00 pm dari 6 Mei hingga 11 November 2012. Episode terakhir ditayangkan pada Jumat, 16 November 2012 pukul 10:00 pm.
Vanuatu
- Judul: Good Sunday - Kim Byung-man's Law of the Jungle in Vanuatu
- Tema: Tribal Evolution
- Lokasi: Vanuatu , Oseania
- Anggota: Kim Byung-man , Noh Woo-jin, , Hwang Kwang-hee ( ZE:A ), , Park Si-eun
- Tanggal tayang: 6 Mei - 8 Juli 2012
- EP 13 - 22
Siberia
- Judul: Good Sunday - Kim Byung-man's Law of the Jungle in Siberia
- Tema: Road to the End of the Earth
- Lokasi: Siberia , Russia , Asia Utara
- Anggota: Kim Byung-man , Noh Woo-jin, , Hwang Kwang-hee ( ZE:A ), Lee Tae-gon
- Tanggal tayang: 15 Juli - 26 Agustus 2012
- Keterangan: Hwang Kwang-hee mengalami cedera selama perjalanan dan kembali ke Korea lebih awal. [ 7 ]
- EP 23 - 28
Madagaskar
- Judul: Good Sunday - Kim Byung-man's Law of the Jungle in Madagascar
- Tema: Exploring Lost Treasure
- Lokasi: Madagaskar , Afrika
- Anggota: Kim Byung-man , , , Ryu Dam , Park Jung-chul , Jeon Hye-bin , Jeong Jin-woon ( 2AM )
- Tanggal tayang: 2 September - 16 November 2012
- Keterangan: Episode terakhir ditayangkan pada hari Jumat sebagai program terpisah, keluar dari Good Sunday karena kembali ditayangkannya .
- EP 29 - 40
Musim 3
Musim 3 dari Law of the Jungle ditayangkan pada Jumat malam pukul 10:00 pm dimulai pada 28 Desember 2012.
Amazon & Galapagos
- Judul: Law of the Jungle in Amazon/Galapagos
- Lokasi: Hutan hujan Amazon & Kepulauan Galápagos , Ekuador , Amerika Selatan
- Members: Kim Byung-man , Noh Woo-jin, , Park Jung-chul , Park Sol-mi , Mir ( MBLAQ )
- Tanggal tayang: 28 Desember 2012 - 1 Maret 2013
- EP 41 - 50
Selandia Baru
- Judul: Law of the Jungle in New Zealand
- Tema: Return to First Intentions
- Lokasi: Selandia Baru , Oseania
- Anggota: Kim Byung-man , Noh Woo-jin, , Park Jung-chul , Jung Suk-won , Park Bo-young , Lee Pil-mo
- Tanggal tayang: 8 Maret - 10 Mei 2013
- Keterangan: Terdapat kontroversi mengenai aspek realitas dari program ini, terkait sebuah pos di Facebook oleh CEO agensi dari Park Bo-young yang mengkritik bahwa seluruh program adalah palsu dan rekayasa. [ 8 ]
- EP 51 - 60
Himalaya
- Judul: Law of the Jungle in Himalayas
- Lokasi: Himalaya , Nepal , Asia Selatan
- Anggota: Kim Byung-man , Noh Woo-jin, Park Jung-chul , Ahn Jung-hwan , Oh Ji-eun , Jung Joon , Kim Hye-seong
- Tanggal tayang: 17 Mei - 19 Juli 2013
- EP 61 - 70
Kepulauan Karibia
- Judul: Law of the Jungle in Caribbean/Maya Jungle
- Tema: Perseverance
- Lokasi: Kepulauan Karibia & Belize , Amerika Tengah
- Anggota: Kim Byung-man , Noh Woo-jin, Ryu Dam , , Jo Yeo-jeong , Oh Jong-hyuk, Lee Sung-yeol ( INFINITE )
- Tanggal tayang: 26 Juli - 27 September 2013
- EP 71-80
Savanna
- Judul: Law of the Jungle in Savanna
- Tema: Self-Reliance
- Lokasi: Tanzania , Afrika Timur
- Anggota: Kim Byung-man , Noh Woo-jin, Ryu Dam, Lee Kyu-han , , Han Eun-jung , Jung Tae-woo [ 9 ]
- Tanggal tayang: 4 Oktober - 13 Desember 2013
- EP 81 - 89
Mikronesia
- Judul: Law of the Jungle in Micronesia
- Lokasi: Mikronesia , Oseania
- Anggota: Kim Byung-man , Ryu Dam, Park Jung-chul , Oh Jong-hyuk, Im Won-hee , Ye Ji-won , Si-wan ( ZE:A ), Chanyeol ( EXO ) [ 10 ]
- Tanggal tayang: 20 Desember 2013 - 21 Februari 2014
- Keterangan: Chanyeol memberikan "saran dan tips" kepada Siwan dimana Chanyeol berpatisipasi selama minggu pertama (ep.1-5) kemudian kembali ke Korea dan Si-wan bergabung bersama anggota lainnya untuk minggu kedua (ep.5-9).
- EP 90 - 99
Borneo
- Judul: Law of the Jungle in Borneo: the Hunger Game
- Tema: Homo Ludens
- Lokasi: Borneo ( Kalimantan ), Indonesia , Asia Tenggara
- Anggota: Kim Byung-man , Im Won-hee , Bong Tae-gyu , Hwang Hyun-hee, Lee Young-ah , Seo Ha-jun , Onew ( Shinee ), Dong-jun ( ZE:A ) [ 11 ]
- Bintang Tamu Spesial Episode ke-100: Hwang Kwang-hee ( ZE:A ), , Jeon Hye-bin , Oh Jong-hyuk [ 12 ]
- Tanggal tayang: 28 Februari - 2 Mei 2014
- Keterangan: Hwang Hyun-hee memberikan "saran dan tips" kepada Onew dimana Hwang Hyun-hee berpatisipasi selama episode 4-6 dan Onew bergabung bersama anggota lainnya untuk minggu kedua (ep.6-8).
- EP 100 - 107
Brasil
- Judul: Law of the Jungle in Brazil
- Tema: Blind Quest
- Lokasi: Brasil , Amerika Selatan
- Anggota: Kim Byung-man , Oh Jong-hyuk, Ye Ji-won , Bong Tae-gyu , Lee Min-woo ( Shinhwa ), Bae Sung-jae, Onew ( Shinee ), Kangin ( Super Junior ), Hyuk ( VIXX ) [ 13 ]
- Tanggal tayang: 9 Mei - 4 Juli 2014
- Keterangan: Lee Min-woo dan Onew memberikan "saran dan tips" kepada Kangin dan Hyuk dimana Lee Min-woo dan Onew berpatisipasi selama minggu pertama (ep.1-5) kemudian kembali ke Korea, Kangin dan Hyuk bergabung bersama anggota lainnya untuk minggu kedua (ep.5-9).
- EP 108 - 116
Samudera Hindia
- Judul: Law of the Jungle in Indian Ocean
- Lokasi: Samudra Hindia
- Anggota: Kim Byung-man , Kim Seung-soo , Park Hwi-soon , Kang Ji-sub , Uee ( After School ), Niel ( Teen Top ), James ( ) [ 14 ]
- Tanggal tayang: 11 Juli - 5 September 2014
- EP 117 - 125
Musim 4
Kepulauan Solomon
- Judul: Law of the Jungle in Solomon Islands
- Tema: Solomon's Decision
- Lokasi: Kepulauan Solomon , Oseania
- Anggota: Kim Byung-man , Ryu Dam, Park Jung-chul , Jung Doo-hong , Kim Gyu-ri, Kim Tae-woo , Dana ( The Grace ), Kwon Oh-joong , Tao , Kikwang ( Beast ) [ 15 ]
- Bintang Tamu Spesial: Yoon Do-hyun
- Tanggal tayang: 12 September 2014 – 21 November 2014
- EP 126 - 136
Kosta Rika
- Judul: Law of the Jungle in Costa Rica
- Tema: Eco Survival
- Lokasi: Kosta Rika
- Anggota: Kim Byung-man , Ryu Dam, Park Jung-chul , Im Chang-jung , Jung Man-sik , Lee Tae-im , Lee Changmin , Seo Ji-seok , Jang Dong-woo ( INFINITE )
- Tanggal tayang: 28 November 2014 - 23 Januari 2015
- EP 137 - 145
Palau
- Judul: Law of the Jungle with Friends
- Lokasi: Palau
- Anggota: Kim Byung-man , Ryu Dam, Yoon Se-ah , Son Ho-jun , , , Sam Hammington , Yuk Joong-wan (Rose Motel)
- Tanggal tayang: 30 Januari 2015 - 20 Maret 2015
- EP 146 - 153
Indochina
- Judul: Law of the Jungle in Indochina
- Tema: Law of the Jungle Family Outing!
- Lokasi: Indochina
- Anggota: Kim Byung-man , Ryu Dam , Son Ho-jun , Raymon Kim , Kim Jong-min , Lim Ji-yeon , Park Hyung-sik , Seo In-guk , Jang Su-won , Lee Sung-jae
- Tanggal tayang: 27 Maret 2015 - 22 Mei 2015
- EP 154 - 162
Kepulauan Yap
- Judul Law of the Jungle in Yap
- Tema: War of Stones
- Lokasi: Kepulauan Yap
- Anggota: Kim Byung-man , Ryu Dam , Park Han-byul , Kangnam , Ryu Seung-soo , Lee Jung-jin , Bae Soo-bin , Yoon Sang-hyun , Lee Yi-kyung , Eun Ji-won , Jeong Jinwoon ,
- Tanggal tayang: 29 Mei 2015 - 17 Juli 2015
- EP 163 - 170
Kerajaan yang Tersembunyi di Brunei
- Judul: Law of the Jungle: Hidden Kingdom Special
- Lokasi: Brunei
- Anggota: Kim Byung-man , Jeong Jun-ha , Shim Hyung-tak , Do Sang-woo , Jung Jin Woon , Sam Hammington , Nam Gyu-ri , Jun Hyoseong ( Secret ), Lee Tae-gon , Ryu Dam , Seo Hyo-rim , HaHa , Park Chanyeol ( EXO ), Choi Mino (Freestyle)
- Tanggal tayang: 24 Juli 2015 - 4 September 2015
- Keterangan: Kali ini untuk merayakan episode spesial ke-20. Anggota akan terbagi menjadi dua bagian. [ 16 ]
- Park Chanyeol membuat sebuah OST spesial berjudul Last Hunter untuk Brunei.
- EP 171-174 Bagian pertama Hidden Kingdom Special
- EP 175-177 Bagian kedua Hidden Kingdom Special
- EP 171 - 177
Nikaragua
- Judul: Law of the Jungle in Nicaragua
- Tema: Triathlon Survival
- Lokasi: Nikaragua
- Anggota: Kim Byung-man , Ryu Dam , Hani ( EXID ), Jackson Wang ( Got7 ), Bang Min-ah ( Girl's Day ), N ( VIXX ), Kim Tae-woo , , , Choi Woo-shik , Jo Han-sun
- Tanggal tayang: 11 September 2015 - 30 November 2015
- EP 178- 180 Triathlon Survival
- EP 181- 184 Find Big 3
- EP 184- 185 Send me (di Kepulauan Karibia)
Samoa
- Judul: Law of the Jungle in Samoa
- Tema: Treasure Island
- Lokasi: Samoa
- Anggota: Kim Byung-man , Lee Won-Jong, Park Joon-Hyung , Jo Dong-Hyuk, Sam Hammington, Kang Kyun-Sung, Hwang Chi-Yeol, Lee Sang-Yeob, Wang Ji-hye , , Yoon Doo-Joon ( BEAST ), Yong Jun-hyung ( BEAST ), Hae-Ryung (BESTie)
- Tanggal tayang: 6 November 2015 - 1 Januari 2016
- EP 186 - 194
Panama
- Judul: Law of the Jungle in Panama
- Tema: Surviving in the Unknown
- Lokasi: Panama
- Anggota: , Hwanhee ( Fly to the Sky ), Lee Jang-Woo , Hong Jong-Hyun , Oh Ji-Ho , Hwang Woo-seul-hye, Park Yu-hwan, Ahn Se-Ha, Bora ( Sistar ), Sungyeol ( Infinite ), Son Eun Seo
- Tanggal tayang: 8 Januari 2016 - 26 Febuari 2016
- EP 195 - 202
Tonga
- Judul: Law of the Jungle in Tonga
- Lokasi: Tonga
- Anggota: , Seo Kang-joon (5urprise), Kim Seol-hyun ( AOA ), Lee Sung-jong ( Infinite ), Hong Yoon-Hwa , Jota (Madtown), Sandeul ( B1A4 ), Jeon Hye-bin , Hwang Chansung ( 2PM )
- Tanggal tayang: 4 Maret 2016 - 29 April 2016
- EP 203 - 211
Papua Nugini
- Judul: Law of the Jungle in Papua New Guinea
- Lokasi: Papua Nugini
- Anggota: Kim Byung-man , Kangnam (M.I.B), Oh Ha-young ( Apink ), Sojin ( Girls Day ), Choi Song-hyun, Choi Yoon-young, Kim Ji-min (komedian), Jang Hee-jin, Leeteuk ( Super Junior ), Kangin ( Super Junior ),Shownu ( Monsta X )
- Tanggal tayang: 6 Mei 2016 - Juni 2016
- EP: 212 – 219
- Keterangan: Bagian Kangin dipotong akibat insiden mengemudi yang menimpanya.
Kaledonia Baru
- Judul: Law of the Jungle in New Caledonia
- Tema: 20 Again (2nd Half)
- Lokasi: Kaledonia Baru [ 17 ]
- Anggota: Kim Byung-man , Kwon Yuri ( SNSD ), Cha Eunwoo ( ASTRO ), Heo Kyung-hwan , Hong Seok-cheon , Kim Young-kwang , Yoon Park , David Lee McInnis , Jeongyeon ( TWICE ), Joon Park , Choi Yeo-jin , Han Jae-suk ,
- Tanggal tayang: 1 Juli 2016 –26 Agustus 2016
- EP: 220 – 228
- Keterangan: Jeongyeon mengalami kecelakaan kecil saat kuda yang ditunggangi Hyun Joo-Yup lepas kendali. Kru menyarankan Jeongyeon untuk meninggalkan camp lebih awal.
Mongolia
- Judul: Law of the Jungle in Mongolia
- Tema: Nomad
- Lokasi: Mongolia
- Anggota: Kim Byung-man , Lee Chun-hee , Kim Min-kyo , Park Se-young , Ye Ji-won , Eric Nam , Changsub ( BTOB ), [ 18 ] Seo In-guk , [ 19 ] Lee Sun-bin , [ 20 ] Kangnam ( M.I.B ), [ 21 ] Ryu Seung-soo , Julien Kang
- Tanggal tayang: 2 September 2016 – 28 Oktober 2016
- EP: 229 – 237
Timor Leste
- Judul: Law of the Jungle in Timor Leste
- Tema: Singer Special (1st half)
- Lokasi: Timor Leste
- Anggota: Kim Byung-man , Lee Sang-min , , Hwang Chi-yeul , Yang Yo-seob ( BEAST ), Kwon Nara ( Hello Venus ), Jung Joon-young , ko , Oh Chang-seok , Yoo In-young , Kwon Oh-joong , Lee Moon-sik
- Tanggal tayang: 4 November 2016 – 30 Desember 2016
- EP: 238 – 246
Kota Manado
- Judul: "Law of the Jungle in Kota Manado"
- Tema: The Rising Star of 2017
- Lokasi: Manado , Sulawesi Utara , Indonesia
- Anggota: Kim Byung-man , , [ 22 ] Kim Min-seok , Gong Myung , Sungyeol ( INFINITE ), [ 23 ] Jin ( BTS ), [ 24 ] Cheng Xiao ( Cosmic Girls ), [ 25 ] Yoon Da-hoon , Sleepy ( ), [ 26 ] Kangnam ( M.I.B ), [ 27 ] Kyungri ( Nine Muses ), Kang Tae-oh ( 5urprise ), [ 28 ] [ 29 ] , [ 30 ]
- Tanggal tayang: 6 Januari 2017 – 3 Maret 2017
- EP: 247 – 255
Sumatra
- Judul: Law of the Jungle in Sumatra [ 31 ] [ 32 ]
- Tema: Survive on the Land of Disasters (bagian pertama), In Search of Mentawai Tribe (bagian kedua)
- Lokasi: Sumatra , Indonesia
- Anggota: Kim Byung-man , Kwak Si-yang , [ 33 ] , [ 34 ] , [ 35 ] Jo Se-ho , [ 36 ] BtoB ( Peniel , Sungjae ), [ 37 ] Kim Se-jeong ( Gugudan ), [ 38 ] [ 39 ] [ 40 ] Ji Sang-ryeol , Kangnam , [ 41 ] Choi Jong-hoon ( F.T. Island ), [ 42 ] Jo Bo-ah , [ 43 ] Shin ( Cross Gene ) [ 44 ]
- Tanggal tayang: 17 Maret 2017 [ 45 ] – 12 Mei 2017
- EP: 256 – 264
Selandia Baru
- Judul: Law of the Jungle in Wild New Zealand
- Tema: Travel up North Island
- Lokasi: , Danau Taupo dan , North Island , Selandia Baru , Oseania
- Anggota: Kim Byung-man , Shindong ( Super Junior ), [ 46 ] [ 47 ] Uee ( After School ), [ 48 ] Kangnam , [ 49 ] Park Chul-min , [ 50 ] Sung Hoon , [ 49 ] Mark ( Got7 ), [ 51 ] Lee Jae-yoon , [ 49 ] Microdot , [ 49 ] Jung Eun-ji ( Apink ), [ 52 ] Lee Kyung-kyu , [ 53 ] , [ 49 ] Soyou ( Sistar ) [ 54 ]
- Tanggal tayang: 19 Mei 2017 [ 55 ] – 14 Juli 2017
- EP: 265 – 273
Law of the Jungle W
Law of the Jungle W (W untuk Women) menampilkan semua anggotanya adalah wanita (kecuali di episode 4-Part Special) dan umumnya ditayangkan saat liburan Seollal dan Chuseok .
2012 Seollal Special
- Lokasi: Pulau Palawan , Filipina , Asia Tenggara
- Anggota: Kim Joo-hee, Kim Na-young, Jeon Hye-bin, Jung Joo-ri, Hong Soo-ah
- Tanggal tayang: 23 Januari 2012
2012 Chuseok Special
- Lokasi: Pulau Malakula , Vanuatu , Oseania
- Anggota: Han Go-eun, Shin Bong-sun, Jang Shin-young, Jung Joo-ri, Go Woo-ri
- Tanggal tayang: 1 Oktober 2012
2012 4-Part Special
- Lokasi: Nugini , Papua Nugini , Oseania
- Anggota: Park Sang-myun, Jo Hye-ryun, Kim Jae-kyung, Jo An, Jung Joo-ri, Lee Soo-kyung
- Tanggal tayang: 23 November - 21 Desember 2012
Law of the Jungle K
Law of the Jungle K (K untuk Kids) menampilkan para selebritas dengan anak-anaknya, ditayangkan pada spesial Seollal tahun 2013.
2013 Seollal Special
- Lokasi: Pulau Mindoro , Filipina , Asia Tenggara
- Narator: Kim Kook-jin
- Anggota: Jo Hye-ryun, Lee Jung-yong, Yeom Kyung-hwan, Park Nam-jung, Jung Jong-chul
- Anggota Anak-anak: Kim Woo-joo (putra Jo Hye-ryun), Lee Mid-eum, Lee Ma-eum (putra Lee Jung-yong), Yeom Eun-ryul (putra Yeom Kyung-hwan), Park Si-eun, Park Si-woo (putri Park Nam-jung), Jung Si-hoo (putra Jung Jong-chul)
- Tanggal tayang: 11 Februari 2013
Penghargaan dan nominasi
Tahun | Penghargaan | Kategori | Penerima | Hasil |
---|---|---|---|---|
2011 | SBS Entertainment Awards ke-5 [ 56 ] | Most Outstanding Award: Variety Category | Kim Byung-man | Menang |
Achievement Award | Kim Byung-man's Law of the Jungle | Menang | ||
2012 | SBS Entertainment Awards ke-6 [ 57 ] | Most Outstanding Award: Variety Category | Kim Byung-man | Menang |
Producer Award | Yoon Do-hyun | Menang | ||
Most Outstanding Program | Law of the Jungle | Menang | ||
Best Entertainer Award | Menang | |||
Jeon Hye-bin | Menang | |||
2013 | Houston International Film Festival ke-46 [ 58 ] | First Prize: Real Documentary Category | Law of the Jungle in Vanuatu | Menang |
Baeksang Arts Awards ke-49 [ 59 ] | TV Category: Entertainment Award | Kim Byung-man | Menang | |
SBS Entertainment Awards ke-7 [ 60 ] | Grand Award (Daesang) | Menang | ||
Best Staff Award | Law of the Jungle | Menang | ||
Broadcast Writer Award | Joo Gi-bbeum | Menang | ||
Popularity Award | Cho Yeo-jeong | Menang | ||
Menang | ||||
Friendship Award | Ryu Dam | Menang | ||
Best Challenge Award | Ahn Jung-hwan | Menang | ||
Oh Jong-hyuk | Menang | |||
2014 | SBS Awards Festival ke-8 | Grand Award (Daesang) | Kim Byung-man | Nominasi |
Variety Category - Best Program Award | Law of the Jungle | Menang | ||
Best Entertainer Award | Ye Ji-won | Menang | ||
Park Jung-chul | Menang | |||
Ryu Dam | Menang | |||
2015 | SBS Awards Festival ke-9 | Grand Award (Daesang) | Kim Byung-man (dengan Yoo Jae-suk ) | Menang |
Best Entertainer Award | Park Han-byul | Menang | ||
Yook Joong-wan | Menang | |||
Best Challenge Award | Jeong Jinwoon | Menang | ||
2016 | SBS Entertainment Awards ke-10 | Grand Award (Daesang) | Kim Byung-man | Nominasi |
Rookie Award, Male | Kangnam | Menang | ||
Best Entertainer Award | Seolhyun | Menang | ||
Kim Hwan | Menang | |||
Best Couple Award | Seo Kang-joon dan | Nominasi |
Rujukan
- ^ a b Law of the Jungle' s production team on SBS official website
- ^ '정글의 법칙' 성공포인트, 김병만-교양예능-갈등폭발 (dalam bahasa bahasa Korea). Sports Chosun . 23 Oktober 2011 . Diakses tanggal 11 Juni 2013 .
- ^ 김병만 아프리카 출국 ‘정글의 법칙’ 생존버라이어티 찍는다 (dalam bahasa bahasa Korea). Newsen . 14 September 2011 . Diakses tanggal 11 Juni 2013 .
- ^ 여성판 '정글의 법칙', 내년 설특집으로 방송 (dalam bahasa bahasa Korea). Sports Seoul . 29 Desember 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-06-19 . Diakses tanggal 11 Juni 2013 .
- ^ "정글 시리즈 이번엔 아이들이다 '정글의법칙K' 설특집 방송" (dalam bahasa bahasa Korea). Newsen . 27 Januari 2013 . Diakses tanggal 11 Juni 2013 .
- ^ '정글의 법칙' 김광규, 호흡곤란 증세에 '귀국 위기' (dalam bahasa bahasa Korea). Xports News . 9 Desember 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-06-19 . Diakses tanggal 12 Juni 2013 .
- ^ [단독]광희, '정글2' 툰드라편 중도 하차…다리 부상에 홀로 귀국 (dalam bahasa bahasa Korea). Joy News 24 . 4 Juni 2012 . Diakses tanggal 12 Juni 2013 .
- ^ 박보영 소속사 사장, 페이스북 논란…"'정글의 법칙'이 조작?" 네티즌 멘붕 도미노 (dalam bahasa bahasa Korea). Etoday . 7 Februari 2013 . Diakses tanggal 12 Juni 2013 .
- ^ 김원준-이규한-한은정-정태우, '정글' 사바나에서 '자립' 도전(종합) (dalam bahasa bahasa Korea). SBS E! . 18 Agustus 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-12-22 . Diakses tanggal 18 Agustus 2013 .
- ^ ‘정글의 법칙’ 임원희 합류확정..‘8명 라인업 완료’ (dalam bahasa bahasa Korea). OSEN . 23 Oktober 2013 . Diakses tanggal 26 Oktober 2013 .
- ^ 봉태규·온유·이영아·동준..'정글' 7人 라인업 완성 (dalam bahasa bahasa Korea). OSEN . 13 Januari 2014 . Diakses tanggal 13 Januari 2014 .
- ^ [단독] 추성훈·광희·오종혁·전혜빈, '정글' 간다..100회 특별 게스트 (dalam bahasa bahasa Korea). OSEN . 19 Januari 2014 . Diakses tanggal 20 Januari 2014 .
- ^ [단독]'정글-아마존' 강인·빅스 혁 15일 출국·이민우 온유 17일 귀국 (dalam bahasa bahasa Korea). Star News . 14 Maret 2014 . Diakses tanggal 16 Maret 2014 .
- ^ '정글의 법칙' 인도양 편, 유이·니엘·박휘순·김승수 등 확정 (dalam bahasa bahasa Korea). My Daily . 7 May 2014 . Diakses tanggal 24 Juni 2014 .
- ^ "[단독]god 김태우, '정글의 법칙' 합류..타오·다나와 정글行" (dalam bahasa bahasa Korea). Star News . 25 Juni 2014 . Diakses tanggal 25 Juni 2014 .
- ^ '정글의 법칙 히든킹덤' 출연진 확정! 남규리부터 전효성까지 호화 캐스팅 (dalam bahasa bahasa Korea). ajunews . 20 Juni 2014 . Diakses tanggal 17 Juli 2014 .
- ^ Choi Bo-ran (18 Mei 2016). "[단독] 트와이스 정연, '정글의 법칙' 합류…뉴칼레도니아 간다" . (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 25 Mei 2016 .
- ^ Kim Jin-seok (26 Juli 2016). "[단독]예지원·에릭남·창섭·박세영… '정글' 출연" . Ilgan Sports (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 26 Juli 2016 .
- ^ Lee Seung-mi (27 Juli 2016). "SBS "서인국 '정글의 법칙' 출연 확정…8월초 몽골行"(공식)" . Sports Chosun (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 27 Juli 2016 .
- ^ Kim Mi-hwa (28 Juli 2016). " ' 38사기동대' 이선빈, '정글' 합류..서인국과 몽골 行" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 29 Juli 2016 .
- ^ Im Joo-hyun (1 Agustus 2016). "서인국부터 강남까지..'정글의법칙 in 몽골' 선발대 확정" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 5 Agustus 2016 .
- ^ Kim Ah-young (9 November 2016). "솔비, '정글의 법칙' 확정.. 오지 탐험 맹연습 중" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 12 November 2016 .
- ^ Kim Ye-seul (4 November 2016). "공명-방탄 진-김민석-인피니트 성열, '정글의 법칙' 술라웨시 行" . Biz Enter (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 12 November 2016 .
- ^ Hwang Hye-jin (4 November 2016). "방탄소년단 측 "진 '정글의법칙' 술라웨시편 출연확정 " " . Newsen (dalam bahasa bahasa Korea). JoongAng Ilbo . Diakses tanggal 12 November 2016 .
- ^ Kim Ye-seul (8 November 2016). "우주소녀 성소, '정글의 법칙' 술라웨시行 합류..6人 게스트 확정" . Biz Enter (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 12 November 2016 .
- ^ Choi Bo-ran (15 November 2016). " ' 정글in코타 마나도', 윤다훈부터 성소까지 선발대 6人 확정(공식)" . The Chosun Ilbo (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 18 November 2016 .
- ^ Bae Hyo-joo (13 November 2016). " ' 정글의 법칙 in 코타 마나도' 라인업 확정, 윤다훈 최고령 멤버(공식입장)" . Newsen (dalam bahasa bahasa Korea). JoongAng Ilbo . Diakses tanggal 18 November 2016 .
- ^ Bae Hyo-joo (21 November 2016). "SBS 측 "경리 강태오 '정글의법칙' 합류, 최종 라인업 확정"(공식입장)" . Newsen (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 25 November 2016 .
- ^ Lee Ho-yeon (21 November 2016). " ' 정글의 법칙' 측 "경리·강태오, 술라웨시편 후발대 마지막 합류" (공식)" . Herald Pop (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 25 November 2016 .
- ^ Lee Ji-eun (29 November 2016). "경리, '정글의 법칙' 멤버 공개…김민석·강태오·강남·윤정수·김영철과 해맑은 미소" . Newspim (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 2 Desember 2016 .
- ^ Im Joo-hyun (3 Januari 2017). "[단독]'정글의 법칙', 인도네시아 수마트라行..1월 중순 출국" . Newsen (dalam bahasa Korea). JoongAng Ilbo . Diakses tanggal 6 Januari 2017 .
- ^ Oh Hyo-jin (January 3, 2017). " ' 정글의법칙' 측 "1월 중 인도네시아 수마트라섬行..출연진 협의중"(공식입장)" . Sports Today (dalam bahasa bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-05-10 . Diakses tanggal 6 Januari 2017 .
- ^ Son Hyo-jeong (17 Januari 2017). "[단독] 곽시양·육성재, 김세정 이어 '정법' 인도네시아 편 합류" . (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 17 Januari 2017 .
- ^ Im Joo-hyun (23 Januari 2017). "[단독]前야구선수 이병규, '정글의 법칙' 합류..은퇴 후 첫 방송" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 26 Januari 2017 .
- ^ Moon Kyung-min (24 Januari 2017). "KCM, '정글의 법칙-인도네시아 편' 출연 확정...김세정·육성재와 함께 떠난다" . Seoul Economic Daily (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 26 Januari 2017 .
- ^ Choi Bo-ran (23 Januari 2017). "[단독] '프로불참러' 조세호, '정글' 참석…수마트라 편 합류" . Sports Chosun (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 26 Januari 2017 .
- ^ Park Jin-young (17 Januari 2017). "육성재X프니엘에 김세정까지, '정글' 라인업 확정 [종합]" . OSEN (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 17 Januari 2017 .
- ^ Kim Eun-ae (16 Januari 2017). "구구단 김세정 '정글의 법칙' 첫 출연, 인도네시아 출국" . Sports Today (dalam bahasa bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-18 . Diakses tanggal 16 Januari 2017 .
- ^ Oh Hwan-hee (16 Januari 2017). "김세정, 이번엔 '정글의 법칙' 출연…인도 수마트라섬 간다" . (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 16 Januari 2017 .
- ^ Park Se-yeon (16 Januari 2017). "김세정 '정글의 법칙' 출연…수마트라섬으로" . (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 16 Januari 2017 .
- ^ Yoon Go-eun (24 Januari 2017). "육성재·조보아·김세정, 정글로 떠난다…'정글의 법칙' 30기" . Yonhap News Agency (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 26 Januari 2017 .
- ^ Park So-young (23 Januari 2017). "[공식입장] FT아일랜드 측 "최종훈 '정글' 후발대 합류, 2월 출국 " " . OSEN (dalam bahasa bahasa Korea). The Chosun Ilbo . Diakses tanggal 26 Januari 2017 .
- ^ Park Se-yeon (18 Januari 2017). "조보아, '정글의 법칙' 합류…수마트라섬 간다" . (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 19 Januari 2017 .
- ^ Im Joo-hyun (18 Januari 2017). " ' 정글의 법칙' 측 "조보아·신원호 출연 확정..출국시기 조율"(공식입장)" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 19 Januari 2017 .
- ^ Jeon Jong-seon (10 Maret 2017). " ' 정글의 법칙'·'미운우리새끼', 'SBS 뉴스특보' 방송으로 결방" . Seoul Economic Daily (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 15 Maret 2017 .
- ^ Im Joo-hyun (18 Maret 2017). "슈주 신동, 이경규 이어 '정글의법칙' 뉴질랜드 편 합류(공식)" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 18 Maret 2017 .
- ^ Kim Bo-ra (18 Maret 2017). "이경규부터 신동까지..'정글의 법칙' 뉴질랜드 기대 상승 [종합]" . OSEN (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 18 Maret 2017 .
- ^ Park Jin-young (16 Maret 2017). "[공식입장] 유이, '정글의법칙' 합류..두 번째 정글 도전" . OSEN (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 16 Maret 2017 .
- ^ a b c d e Choi Bo-ran (16 Mei 2017). " ' 정글'PD "유아독존 이경규, 하루 뒤 김병만에 극존칭"(인터뷰)" . Sports Chosun (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 17 Mei 2017 .
- ^ Im Joo-hyun (20 Maret 2017). "[단독]신스틸러 박철민, '정글의법칙' 합류..김병만과 재회" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 20 Maret 2017 .
- ^ Yoon Sang-geun (20 Maret 2017). "갓세븐 마크, '정글의 법칙' 합류 확정..뉴질랜드行" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 20 Maret 2017 .
- ^ Yoon Joon-pil (16 Maret 2017). "정은지, '정글의 법칙' 출연 확정…정글 첫 경험(공식)" . TenAsia (dalam bahasa bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-25 . Diakses tanggal 16 Maret 2017 .
- ^ Lee Eun-hye (7 Maret 2017). "이경규 '정글의 법칙' 출연 논의 中…네티즌 기대감 상승" . Asia Economic Daily (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 8 Maret 2017 .
- ^ Han In-goo (14 Maret 2017). "씨스타 소유, 이경규 이어 '정법' 뉴질랜드편 출연 확정" . (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 14 Maret 2017 .
- ^ Han Ah-reum (7 Maret 2017). " ' 정글의 법칙' "이경규, 뉴질랜드 촬영 검토중"(공식)" . Star News (dalam bahasa bahasa Korea) . Diakses tanggal 8 Maret 2017 .
- ^ "2011 SBS 연예대상 '국민MC' 유재석 대상 <종합>" (dalam bahasa bahasa Korea). Poli News . 31 Desember 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-05-05 . Diakses tanggal 8 Januari 2012 .
- ^ "유재석, 2012 SBS '연예대상' 대상 수상…8년 연속 최고영예(종합)" . OSEN (dalam bahasa bahasa Korea). 30 Desember 2012 . Diakses tanggal 30 Desember 2012 .
- ^ " ' 정글의법칙 in 바누아투' 휴스턴 국제필름 페스티벌 금상 수상" (dalam bahasa bahasa Korea). TV Report . 25 April 2013 . Diakses tanggal 11 Juni 2013 .
- ^ "김병만·신보라, TV부문 남녀 예능상 [백상예술대상]" (dalam bahasa bahasa Korea). My Daily . 9 Mei 2013 . Diakses tanggal 11 Juni 2013 .
- ^ " ' SBS 연예대상' 김병만 대상, 모두가 공감한 진정한 예능인들의 축제[종합]" (dalam bahasa bahasa Korea). TV Daily . 30 Desember 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 Desember 2013 . Diakses tanggal 30 Desember 2013 .