Mahīśāsaka
(
Sanskerta
:
महीशासक
;
Hanzi Tradisional
:
化地部
;
Pinyin
: Huàdì Bù) adalah salah satu
aliran Buddhis awal
menurut beberapa catatan. Asal usulnya mungkin bermula dari pertikaian dalam
Konsili Buddhis Kedua
. Sekte
Dharmaguptaka
diperkirakan telah bercabang dari sekte Mahīśāsaka menjelang akhir abad ke-2 atau awal abad ke-1 SM.
Mahīśāsaka dikaitkan dengan ajaran
Buddha
Amitābha
.
Lihat pula
Sumber
Buswell, Robert E.; Lopez, Donald S. (2013),
The Princeton Dictionary of Buddhism
, Princeton University Press
Hino, Shoun; Wada, Toshihiro, ed. (2004),
Three Mountains and Seven Rivers: Prof. Musashi Tachikawa's felicitation volume
, Delhi: Motilal Banarsidass,
ISBN
978-8120824683
Kalupahana, David (2001),
Buddhist Thought and Ritual
, New York: Paragon House,
ISBN
978-0892260898
Buddha saat ini dan keluarga
4 tempat suci utama
Buddha penting sebelumnya
Buddha selanjutnya
Bawahan
Mahāyāna
-
Vajrayāna