Ryosuke Kaizu ( 海津 亮介 , Kaizu Ryōsuke ) , terlahir sebagai Kazunori Inaba ( 稲葉 和則 , Inaba Kazunori ) (lahir 19 Desember 1961) adalah aktor asal Jepang . Dia dikenal dengan peran-perannya dalam serial tokusatsu dan drama : sebagai "Takeru / Red Mask" dalam serial Super Sentai Hikari Sentai Maskman , dan sebagai "Saku Yuji" dalam .
Filmografi
Drama televisi
- / ( TBS , 1985 )
- ( NTV , 1985 - 1986 )
- Choushinsei Flashman (episode 27) ( TV Asahi , 1986) - Ryu Wakakusa
- (episode 494) (TV Asahi, 1986)
- Hikari Sentai Maskman (TV Asahi, 1987 - 1988 ) - Takeru / Red Mask
- (episode 32) (NTV, 1988)
- (episode 29) (TV Asahi, 1989 )
- Chikyuu Sentai Fiveman (episode 22) (TV Asahi, 1990 ) - Koji Yuki
- (episode 9) (TV Asahi, 1990)
- Sengoku Ransei no Abarenbo, Saito Dosan Dotou no Tenka Tori (TV Asahi, 1991 ) - Akechi Mitsuhide
- Tokkyuu Shirei Solbrain (episode 4) (TV Asahi, 1991) - Yukio Sano
- ( / Fuji TV , 1991)
- (episode 1) ( TV Tokyo , 1991) - Watarushichiro Katsuragi
- (episode 15) (TV Asahi, 1991)
- / Touchou no Yoru (NTV, 1991)
- (episode 10) (Fuji TV, 1991)
- (episode 30) (NTV, 1992 ) - Taju Usami
- / Satsujin Tekireiki (TV Asahi, 1992)
- Tokusou Exceedraft (episode 17) (TV Asahi, 1992) - Hideshi Sawada
-
:
(TBS, 1992)
- (episode 7) - Shinkichi
- (episode 27) - Chutaro
- (episode 14) (TV Tokyo, 1992)
- (episode 5) (TBS, 1992)
- : (TBS, 1993 - 1994 ) - Saku Yuji
- (episode 19) (TBS, 1993) - Seitaro
- Gosei Sentai Dairanger (episode 33) (TV Asahi, 1993) - Sulap Media / Shoichiro Takamura
- (episode 13) (NTV, 1993) - Ichimatsu
- Chouriki Sentai Ohranger (episode 1) (TV Asahi, 1995) - Komandan UA
- (episode 16) (TV Asahi, 1995)
- (Tokai TV / Fuji TV, 1996 )
- (episode 15) (TV Asahi, 1997 ) - Shigeru Aihara
- / 23: Hushin Shitai (NTV, 1998 ) - Prosekutor Kakinuma
- Ultraman Gaia ( MBS / TBS, 1998 - 1999 ) - Higuchi
Film
- Edisi Film Hikari Sentai Maskman ( Toei , 1987 ) - Takeru / Red Mask
- ( , 1997 )
- Watashi-tachi to Jinken -Akachan no sasayaki- ( 1998 )
- Wakai Hamon
Pengisi Suara
- Maryuu Senki
- Shinshuu Chimi-Hen
CM
- / (1996)