Shouei (照英) | |
---|---|
Lahir | Teruhide Takahashi ( 高橋 照英 , Takahashi Teruhide ) |
Pekerjaan | Aktor |
Tahun aktif | 1997—sekarang |
![]() ![]() ![]() |
Shouei ( 照英 , Shōei ) , terlahir sebagai Teruhide Takahashi ( 高橋 照英 , Takahashi Teruhide ) (lahir 4 April 1974) adalah seorang aktor asal Jepang . Dia mulai berkarier di dunia artis sejak tahun 1997 , dan dia dikenal dengan peran-perannya dalam serial tokusatsu dan drama : sebagai "Gouki / GingaBlue" dalam serial Super Sentai Seijuu Sentai Gingaman , dan sebagai "Shimada Kai" dalam serial Taiga drama . Dia juga sering memainkan peran-peran kecil dalam .
Shouei sekarang berada di bawah manajemen artis .
Filmografi
Drama televisi
- Seijuu Sentai Gingaman ( TV Asahi , 1998 - 1999) - Gouki / GingaBlue
- ( NHK , 1998)
- (TV Asahi, 2001) - Kiyoshi Nobue
- (NHK, 2002) - Eiji Moriyama
- (serial 31 - 37) ( TBS , 2002 - 2007)
- (NHK, 2004) -
- Otori Sousakan, Shiho Kitami Special (TV Asahi, 2004) - Minoru Sakaguchi
- (NHK, 2005) - Shimada Kai
- ( TV Tokyo , 2005) - Mimitsugi
- Shioki Dairinin, Shunsuke Kagami no Tsuukai Jikenbo ( Fuji TV , 2005) - Isamu Shinshiro
- -Beautiful Story- (TBS, 2005) - Tomohiko Kawano
- Yatou (TBS, 2005) - Tsutomu Arasaki
- Kandou! Showa Jinbutsu-Den Persona α: Hiroomi Yamada ~8m wo Hajimete Tonda Otoko~ (NHK, 2005) -
- Satomi Hakkenden (TBS, 2006)
- (NHK, 2007) -
- Drama Special (TV Asahi, 11 September 2008) - Takumi Inoue
- (TBS, 2009) - Shinsuke Kanou
Program Varietas
- (Muscle Ranking) (TBS)
- (TBS)
- (TV Tokyo)
- ( MBS )
- ( )
- (TV Asahi)
- ( NTV )
- Waratte Iitomo! (Fuji TV)
- (NTV)
- (TV Asahi)
- (TV Asahi)
- Shouei Nippon Hitoritabi ( )
MC
- Wa ga Mamma Kitchen (TV Asahi)
- Jouhou Shinwakusei ( )
- Mono ☆ Museum (BS Nittele)
- Kawai Shun'ichi no Ohiru Ban ( Yomiuri TV )
- ( TV Osaka )
- 福岡国際女子柔道選手権大会 ( , 2005 dan 2006)
- ( TV Tokyo , 2006)
Program regular
- ( NHK Educational , April 2008 -) - Presenter
- Kizuna no Chikara (BS Nittele, April 2008 -) - Navigator
- Tensai Terebi-kun MAX (NHK Educational, 30 Maret 2009 -)
Video orisinal
- Seijuu Sentai Gingaman Super Video: Himitsu no Chie no Jitsu (1998) - Gouki / GingaBlue
- Seijuu Sentai Gingaman vs. Megaranger ( , 1999) - Gouki / GingaBlue
- Kyuukyuu Sentai Go Go V vs. Gingaman (Toei Video, 2000) - Gouki / GingaBlue
- Hyakujuu Sentai Gaoranger vs. Super Sentai (Toei Video, 2001) - Gouki / GingaBlue
CM
Film
- - Shuji Yamagami
- Darah Satria (Januari 2008) - Genji Togashi
Pranala luar
- (Jepang) Situs resmi di Shouei Diarsipkan 2009-05-01 di Wayback Machine .
- (Jepang) Blog resmi di Shouei
- Shouei di IMDb (dalam bahasa Inggris)