The Hunger | |
---|---|
![]()
Poster film
|
|
Sutradara | Tony Scott |
Produser | Richard Shepherd |
Ditulis oleh |
Whitley Strieber
(novel)
Ivan Davis |
Pemeran |
Catherine Deneuve
David Bowie Susan Sarandon Cliff De Young |
Penata musik |
Denny Jaeger
Michel Rubini |
Sinematografer | |
Penyunting | Pamela Power |
Distributor | Metro-Goldwyn-Mayer |
Tanggal rilis
|
29 April 1983 |
Durasi | 100 menit |
Negara | Britania Raya |
Bahasa | Inggris |
Anggaran | $10 juta |
Pendapatan
kotor |
$5,979,292 |
The Hunger adalah film horor Britania Raya tahun 1983. Film ini menceritakan tentang cinta segitiga antara seorang dokter ( Susan Sarandon ) dan sepasang vampir ( Catherine Deneuve dan David Bowie ).
Film ini sedikit mengadaptasi dari novel tahun 1981 karangan Whitley Strieber , denga nnaskah dibuat oleh Ivan Davis dan Michael Thomas. The Hunger disutradarai oleh Tony Scott , sedangkan sinematografinya dipegang oleh .
The Hunger pada awalnya tidak memperoleh tanggapan yang bagus dari para kritikus, yang berpendapat bahwa film ini lebih mengedepankan visualisasi dan suasana daripada jalan cerita. Roger Ebert , contohnya, menyebut film ini sebagai "film vampir yang sangat buruk". [ 1 ] Namun, berkat suasananya itu pula, film ini tetap dikenal dan bahkan diikuti oleh .
Film ini diputar pada . [ 2 ]
Pemeran
- Catherine Deneuve sebagai Miriam Blaylock
- David Bowie sebagai John
- Susan Sarandon sebagai Dr. Sarah Roberts
- Cliff De Young sebagai Tom Haver
- sebagai Alice Cavender
- Dan Hedaya sebagai Lieutenant Allegrezza
- sebagai Phyllis
- sebagai Ron
- sebagai wanita muda dari diskotek
- sebagai Jelinek
- Bessie Love sebagai Lillybelle
- sebagai pemuda di kotak telepon pertama
- Willem Dafoe sebagai pemuda di kotak telepon kedua
- Bauhaus sebagai grup musik di diskotek
- sebagai wanita muda di apartemen Sarah di London
Referensi
- ^ The Hunger Diarsipkan 2012-03-31 di Wayback Machine . - , May 3, 1983
- ^ "Festival de Cannes: The Hunger" . festival-cannes.com . Diakses tanggal 2009-06-21 .
Pranala luar
- The Hunger di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- The Hunger di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Ko-komposer film The Hunger Diarsipkan 2007-07-07 di Wayback Machine .
- (Inggris) The Hunger di Moria