Untuk orang suci Sufi, lihat
Bayazid Bastami
.
Abū Yazīd Mukhallad ibn Kayrād al- ( bahasa Arab : أبو يزيد مخلد بن كيراد ; 873 - 19 Agustus 947), berjuluk Ṣāhib al-Himār "Pemilik keledai", adalah orang Ibadi Berber dari suku [ 1 ] yang memimpin sebuah pemberontakan melawan Kekhalifahan Fatimiyah di Ifriqiya (sekarang Tunisia dan timur Aljazair ) yang dimulai pada tahun 944. Abū Yazīd menaklukkan Kairouan pada suatu masa, tetapi kemudian direbut kembali dan dikalahkan oleh Khalifah Fatimiyah al-Mansur Billah .
Catatan
- ^ Ibn Khaldun, History of berber
Pranala luar
- Abu Yazid al-Khariji
- Ibn Khaldun on Al-Waraq [ pranala nonaktif permanen ] [ pranala nonaktif permanen ]