
Bursa Saham Frankfurt ( bahasa Jerman : Börse Frankfurt , Frankfurter Wertpapierbörse ) adalah sebuah bursa saham yang terletak di Frankfurt am Main . Bursa Saham Frankfurt dimiliki dan dioperasikan oleh Deutsche Börse ( FWB : DB1 ), yang juga memiliki bursa berjangka Eropa dan perusahaan kliring . Bursa ini terletak di distrik dan dalam dikenal sebagai .
DAX merupakan indeks yang melacak performa dari pasar Frankfurt. Indeks perdagangan lainnya di FWB adalah , , , , , , , dan .
Waktu perdagangan di bursa FWB adalah pukul 09:00 hingga 17:30 setiap hari kecuali Sabtu, Minggu, dan hari libur yang ditetapkan pengelola bursa sebelumnya. Pada November 2003, DAX diperkenalkan berjalan dari pukul 8:00-09:00 selama pra-pasar dan pukul 17:45-20:01 selama jam pasar. Pada tahun 2006, X-DAX diperkenalkan berjalan dari pukul 8:00-9:01 dan pukul 17:45-22:00 (sesuai dengan jam perdagangan Asia dan AS).
Pranala luar
- (Jerman) Börse Frankfurt